APLIKASI ALAT UKUR...TEKNIK PENGUKURAN RESISTANSI Rangkaian Jembatan Voltmeter-Ammeter Substitusi...

Post on 30-Oct-2020

17 views 0 download

Transcript of APLIKASI ALAT UKUR...TEKNIK PENGUKURAN RESISTANSI Rangkaian Jembatan Voltmeter-Ammeter Substitusi...

1

APLIKASI ALAT UKUR

2

RESISTOR

Parameter-parameter penting yang perlu diperhatikan :

1. Nilai

2. Jangkauan daya

3. Toleransi

4. Koefisien suhu

3

NILAI RESISTOR

Dapat dinyatakan dengan 2 cara :

1. Kode-kode warna

2. Alfanumerik

4

NILAI RESISTOR

xxR %

Nilai nominal

Toleransi

Contoh : 1kΩ ± 10% = 900 - 1100Ω

Umumnya tersedia resistansi untuk

resistor tetap

5

TEKNIK PENGUKURAN RESISTANSI

Rangkaian Jembatan

Voltmeter-Ammeter

Substitusi

Ohmmeter

6

METODA VOLTMETER-AMMETER

Keunggulan : - sederhana dan berorientasi teoritis

- menggunakan 2 alat ukur sekaligus dan

dapat menghitung resistansinya

- subyek kesalahan : jatuh tegangan dalam

Ammeter (Gbr. A); arus dalam Voltmeter (Gbr. B)

7

Mengukur RX pada gambar (a) :

xmeasAx

Ax

Axmeas

RRVV

I

VR

I

VV

I

VR

maka , jika

Oleh karena itu rangkaian pada gambar (a) cocok

digunakan untuk mengukur resistansi yang besar.

Mengukur RX pada gambar (b) :

xmeasVx

xV

x

Vx

meas

RRII

II

R

II

V

I

VR

maka , jika

1

Oleh karena itu rangkaian pada gambar (b) cocok

digunakan untuk mengukur resistansi yang kecil.

8

OHMMETER

Metode Voltmeter-Ammeter jarang digunakan

dalam aplikasi praktis ( biasanya digunakan

dalam laboratorium).

Ohmmeter hanya menggunakan 1 alat ukur

dengan menyimpan 1 parameter konstan.

Contoh : Ohmmeter Seri

9

Ohmmeter seri terdiri atas PMMC dan resistor standar

terhubung seri (R1).

Ketika terminal-terminal Ohmmeter dihubungkan (Rx=0),

terjadi penyimpangan/deviasi skala penuh pada alat ukur.

Pada penyimpangan skala setengah, Rx = R1 + Rm, dan saat

penyimpangan nol kedua terminal terhubung buka.

10

RANGKAIAN JEMBATAN

Rangkaian jembatan adalah suatu metode null, bekerja

berdasarkan prinsip perbandingan, yaitu nilai yang diketahui

(standard) diatur sedemikian hingga nilainya sama dengan

nilai yang tidak diketahui.

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

24

25

26

27

28

29

30

SEKIAN

31