Week 4 MusculoskeletalandNutrition - 6 September 2012

Post on 28-Jan-2016

213 views 0 download

description

Week 4 MusculoskeletalandNutrition - 6 September 2012

Transcript of Week 4 MusculoskeletalandNutrition - 6 September 2012

Musculoskeletal and Nutrition

Endang Darmoutomo MS SpGk

Dukungan nutrisi pada beberapa gangguan muskuloskeletal.

• OA• Gout arthritis• Osteoporosis

Osteoarthritis

• Keradangan:– Nutrien yang berhubungan dengan imunomodulasi:

perbandingan ω-3 dan ω-6– Anti oksidan dan kartilago : vitamin C (sumber nutrien

natural/supplemen)• Kartilago:

– Vitamin D, Vitamn C– Supplemen: Chondroitin Sulfat (glucosaminoglican) 400

mg, Glucosamin sulfat (bahan mukopolisakarida) 1500 mg• Turunkan beban sendi : berat badan tidak berlebih

Gout Arthritis

• Ketidak mampuan sekresi purin atau pembentukan purin berlebihan

• Sumber purin:– Konsumsi nukleoprotein/ nukleotida : digestible

protein– Katabolisme sel internal

• Nutrien: – Hewani vs sayur/kacang2an dan produk susu

Kategori Kemungkinan penyebab

Klirens ginjal menurun (90% of pasien)

Penyakit ginjal

Penyakit jantung mengakibatkan aliran darah ke ginjal terganggu

Obat-obatan (loop diuretics, low dose aspirin, cyclosporin)

Predisposisi genetik

Fungsi berhubungan dengan GFR

Sintesis asam urat meningkat

Asupan makanan berlebihan

Predisposisi genetik

Turnover jaringan meningkat—tumor, gangguan lymphoproliferative

Stres mencetuskan peningkatan turnover ATP

Alkohol menginduksi turnover ATP

Penyebab gout

BM rendah purin <75 mg 75-150 mg 150-1000 mg

HA: beras, jagung, kentang, makaroni, mie, roti tawar, sagu, sereal, terigu, gula.Buah: semuaSayur: Bit, brokoli, kol, labu, selada, seledri, taoge, timun, tomat, wortel.

HA: oatmeal

Sayur: asparagus, buncis, jamur merang, kembang kol, bayam.

HA: ragi: roti manis (825)

Lemak: mentega dan minyak.

Lemak: kuah daging

Protein hewani: susu, telur.

Protein nabati: kacang tanah.

Protein hewani: ayam, babat, ham, ikan laut, ikan salmon, kepiting, lobster, tiram, ikan tuna, sapi muda.

Protein nabati: kacang merah, kacang polong

Protein hewani: bebek, unggas, daging babi; domba; kelinci; sapi; rusa, ikan kod, ikan tawar, kerang, lidah, gurami

Protein nabati: lentil

Protein hewani: anchovy (363), ekstrak daging (160-400); ginjal (200), hati (233), otak (195), sarden (295)

Kandungan purin pada 100 g bahan makanan

Osteoporosis

• Keadaan tulang dipengaruhi oleh: komposisi tulang, peak bone density, nutrisi

• Nutrien yang berhubungan dengan komposisi tulang:– Phospor– Calcium– Fluor– Protein– Vitamin D

Kalsium

• Kebutuhan: keadaan kebutuhan yang meningkat : pertumbuhan, kehamilan, laktasi

• Sumber nutrien• Mekanisme absorpsi: vit D dan hormonal• Nutrien yang mengganggu: protein dan salt

loss• Mekanisme penyimpanan dalam tulang: BB,

aktifitas fisik

Rekomendasi kebutuhanUsia mg Ca/hari

Lahir-6 bln 210

6 bln- 1 thn 270

1-3 500

4-8 800

9-18 1300

19-50 1000

>51 1200

Hamil menyusui 1000

Asupan kalsium

• Efisiensi penyerapan tgt:– Usia– Vitamin D– Serat– Jenis ikatan kalsium

• Kehilangan tgt:– Asupan protein >>>– Aktifitas fisik– Asupan soda– Na loss via urin me Ca loss

Fosfor

• 85% terikat dalam tulang dg kalsium• Sumber: daging, ayam, ikan , telur, susu dan

prodaknya, kacang, biji-bijian, padi-padian, sereal, minuman kola, makanan prosessed

• Rekomendasi 700 mg/hari• Asupan >>> (>1600 mg) asidosis hiperfosfat →

kehilangan kalsium ↑ → serum Ca ↓ → sekresi paratiroid H↑

Vitamin D