Spektroskopi Klp 7

download Spektroskopi Klp 7

of 29

Transcript of Spektroskopi Klp 7

  • SPEKTROSKOPI RESONANSI INTI

    Andi Nina AsrianaMaria Magdalena KoloRosalina Y. KurangFajriah AtmirasariM. Dedy Ari Rahman

  • RESONANSI SPIN INTI

  • A. Spin inti atomInti atom

  • B. Interaksi Spin Inti dengan Medan MagnetBo

  • C. Absorbsi, Frekuensi Larmor dan ResonansiFrekuensi LarmorGerak Presesi Larmor = g N ( I (I+1) )1/2 B0 = g NB0 Hz

    (I(I+1))1/2 (h/2) 2 h

    = E

  • Waktu Relaksasi

  • FT pada NMR

  • Relaksasi spin-spin

  • Signal yang ditangkap oleh detektor

  • Relaksasi spin-lattice

  • Spektroskopi NMR: inti hidrogen (1H NMR)Besarnya medan magnet tambahan setara dengan besarnya medan magnet yang diberikan ( B)B = -B Nilai yang eksak sulit dihitung, namun pendekatannya dapat dimengerti dengan lebih sederhana menggunakan acuan standar TMS.Medan magnet yang dialami inti : Bi= B0+B = (1-)B0

    maka frek larmor nya :

    pada inti yang berbeda, resonansinya dengan medan magnet luar akan berbeda. frekuensi resonansi ini disebut sebagai pergeseran kimia pergeseran kimia merupakan perbedaan antara frek resonansi suatu inti dengan inti standar :

  • Kerapatan elektron disekeliling proton dipengaruhi oleh :

  • Data pergeseran kimialow shielded field (daerah medan rendah)high shielded field (daerah medan magnet tinggi)

  • Molekul tipe XSplitting spinMolekul tipe YKemagnetan proton B berlawanan arah/antiparalel dengan proton A

    Mengurangi medan magnet yang dialamiproton AKemagnetan proton B searah/paraleldengan proton A

    Menambah medan magnet yang dialami proton A

  • Proton A beresonansi tidak hanya sekali, tapi dua kaliProton B mengalami hal serupa dengan proton A, sehingga baik proton A maupun proton B akan muncul sebagai doblet

  • Secara empiris, spin-spin splitting dapat dijelaskan dengan aturan (n + 1)

  • Kopling Konstan Kopling konstan (J) merupakan jarak antar puncak dalam multiplisitas sederhana. . Jarak antar puncak multiplet diukur pada skala yang sama sebagai pergeseran kimia dan kopling konstan selalu dinyatakan dalam Hz.3JH6-H74JH1-H3 kopling konstan geminal (2J) kopling konstan visinal (3J) kopling konstan jarak jauh (>3J)

  • Kopling dengan beberapa intiProton-proton pada molekul yang memiliki lingkungan kimia yang sama memiliki pergeseran kimia yang sama ekivalenProton-proton pada molekul yang memiliki lingkungan kimia berbeda memiliki pergeseran kimia yang berbeda pula tidak ekivalen

  • Analisa kimia dengan teknik NMR

  • Terdapat 4 puncak yaitu :- Triplet pada 1,3 ppm 2 tetangga (CH alifatik bertetangga CH2) Kwartet pada 4,4 ppm 3 tetangga (CH alifatik bertetangga CH3) Triplet pada 7,5 ppm - Doblet pada 8,1 ppm

    benzen mono substitusi penarik/pendorong elektron yang kuat sehingga muncul 2 puncak terpisah

    Spektra 1H-NMR etil benzoat

  • Fenomena PertukaranKecepatan pertukaran

  • Penyederhanaan Spektra KompleksSpektrum NMR 100 MHz dari 4-epi-trichodermol, a). Larutan senyawa murni, b). larutan dengan 5 mg Eu(fod)3, c). Larutan dengan 10 mg Eu(fod)3. Tanda panah pada struktur menunjukkan Eu(fod)3 diserang

  • Thank You