Kurikulum 2013 Antiremed Kelas 9 Matematika - · PDF fileLuas seluruh sisi kerucut adalah......

2
Kurikulum 2013 Antiremed Kelas 9 Matematika Doc. Name: K13AR09MAT0803 Version : 2015-11 | Latihan Ulangan - Bangun Ruang Sisi Lengkung halaman 1 Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 4441 ke menu search. Copyright © 2013 Zenius Education 01. Suatu kerucut berjari-jari 5 cm, tingginya 12 cm (π = 3,14). Luas seluruh sisi kerucut adalah... (UAN 2002) (A) 118,4 cm 2 (B) 204,1 cm 2 (C) 266,9 cm 2 (D) 282,6 cm 2 02. Perhatikan gambar berikut. Tabung kemas bola tenis berkapasitas 5 buah. Jika diameter bola 2r, maka volume ruang yang kosong diantara bola-bola terse- but adalah … (UAN 2004) (A) (B) 3,5 πr 3 (C) 5 πr 3 (D) 7 πr 3 03. Perhatikan gambar berikut! Sebuah tempat air berbentuk setengah bola yang panjang jari-jarinya 10 cm penuh berisi air. Seluruh air dalam bola dituang ke dalam wadah berbentuk tabung yang panjang jari- jarinya sama dengan jari- jari bola. Tinggi air pada wadah adalah ... (UAN 2006) (A) 13,3 cm (B) 20 cm (C) 26,7 cm (D) 40 cm 3 1 10 r

Transcript of Kurikulum 2013 Antiremed Kelas 9 Matematika - · PDF fileLuas seluruh sisi kerucut adalah......

Page 1: Kurikulum 2013 Antiremed Kelas 9 Matematika - · PDF fileLuas seluruh sisi kerucut adalah... (UAN 2002) (A) ... Kurikulum 2013 Antiremed Kelas 9 Matematika, Latihan Ulangan - Bangun

Kurikulum 2013 Antiremed Kelas 9 Matematika

Doc. Name: K13AR09MAT0803 Version : 2015-11 |

Latihan Ulangan - Bangun Ruang Sisi Lengkung

halaman 1

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 4441 ke menu search.

Copyright © 2013 Zenius Education

01. Suatu kerucut berjari-jari 5 cm, tingginya 12 cm (π = 3,14). Luas seluruh sisi kerucut adalah... (UAN 2002)

(A) 118,4 cm2 (B) 204,1 cm2 (C) 266,9 cm2 (D) 282,6 cm2

02. Perhatikan gambar berikut. Tabung kemas bola tenis berkapasitas 5

buah. Jika diameter bola 2r, maka volume ruang yang kosong diantara bola-bola terse-but adalah … (UAN 2004)

(A) (B) 3,5 πr3 (C) 5 πr3 (D) 7 πr3

03. Perhatikan gambar berikut! Sebuah tempat air berbentuk setengah bola

yang panjang jari-jarinya 10 cm penuh berisi air. Seluruh air dalam bola dituang ke dalam wadah berbentuk tabung yang panjang jari-jarinya sama dengan jari-jari bola. Tinggi air pada wadah adalah ... (UAN 2006)

(A) 13,3 cm (B) 20 cm (C) 26,7 cm (D) 40 cm

31

10r

Page 2: Kurikulum 2013 Antiremed Kelas 9 Matematika - · PDF fileLuas seluruh sisi kerucut adalah... (UAN 2002) (A) ... Kurikulum 2013 Antiremed Kelas 9 Matematika, Latihan Ulangan - Bangun

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 4441 ke menu search.

Copyright © 2013 Zenius Education

Kurikulum 2013 Antiremed Kelas 9 Matematika, Latihan Ulangan - Bangun Ruang Sisi Lengkung

Doc. Name : K13AR09MAT0803 version : 2015-11 | halaman 2

04. Gambar bangunan di samping terdiri dari tabung dan kerucut. Jika tinggi tabung sama dengan 2 kali tinggi kerucut dan diameter alas kerucut 14 cm, volume bangun kerucut itu adalah ... cm3. (UAN 2009)

(A) 2.234 (B) 3.134 (C) 3.234 (D) 4.158