ELUSIDASI STRUKTUR

12
ELUSIDASI STRUKTUR Kelompok 7 Gita Zamandora 08111006030 Salamah 08111006019 Rinda Destiana 08111006035 Yesi Pratiwi08111006033

Transcript of ELUSIDASI STRUKTUR

Page 1: ELUSIDASI STRUKTUR

ELUSIDASI STRUKTURKelompok 7

Gita Zamandora 08111006030Salamah 08111006019

Rinda Destiana 08111006035Yesi Pratiwi 08111006033

Page 2: ELUSIDASI STRUKTUR

“PERHITUNGAN FREKUENSI VIBRASI

IR”

Page 3: ELUSIDASI STRUKTUR

IR• Spektrofotometri IR : metode yang

mengamati interaksi molekul dengan radiasi elektromagnetik yang berada pada daerah panjang gelombang 0,75–1.000 μm atau pada bilangan gelombang 13.000–10 cm-1.

• Spektrofotometer Inframerah

Page 4: ELUSIDASI STRUKTUR

Bila sampel dikenai radiasi IR

Molekul dalam sampel akan menyerap energi

Energi --- meningkatkan amplitudo getaran atom-atom yang terikat

Keadaan vibrasi tereksitasi (excited vibration state)

Menu 1 “ Spektrum IR adalah hasil transisi antara tingkat energi getaran (vibrasi) yang berlainan “

Remember UV-VIS

Page 5: ELUSIDASI STRUKTUR

VIBRASI• Suatu ikatan dalam sebuah molekul akan

mengalami vibrasi bila terkena radiasi IR• Panjang gelombang eksak dari absorpsi

oleh suatu tipe ikatan, bergantung pada macam getaran dari ikatan tersebut.

• oleh karena itu, tipe ikatan yang berlainan (C-H, C-C, C=O, C=C, O-H dan lian-lian) menyerap radiasi IR pada panjang gelombang yang berlainan.

Page 6: ELUSIDASI STRUKTUR

MOLEKUL•Terdapat 2 jenis vibrasi pada molekul - Streching (simetris dan asimetris) - Bending (rocking, scissuring, wagging dan twisting)• Dapat menyerap lebih dari satu panjang gelombang• Dapat mengalami beberapa vibrasi = Ragam vibrasi• Ragam vibrasi

3n – 6 untuk n > 2 (nonlinier)3n – 5 untuk linier

Menu 2 “ IR digunakan untuk mengidentifikasi gugus fungsi dalam suatu molekul“

Page 7: ELUSIDASI STRUKTUR

PERHITUNGAN FREKUENSIVIBRASI IR

• Hukum hooke

Page 8: ELUSIDASI STRUKTUR

Contoh:

Page 9: ELUSIDASI STRUKTUR

Karena nilai m terlalu kecil untuk dinyatakan dalam g, maka dikonversikan ke satuan massa atom (sma=amu) dalam satuan g/mol yang dinotasikan sebagai massa tereduksi (µ).

Page 10: ELUSIDASI STRUKTUR

Substitusi persamaan 1.2 ke persamaan 1.1 dan memasukkan harga-harga π = 3,14 dan c = 3 10 cm/detik maka diperoleh persamaan untuk menghitung bilangan gelombang sebagai berikut :

Page 11: ELUSIDASI STRUKTUR

Perbedaan Bilangan gelombang

• Perbedaan jenis vibrasi• Perbedaan ikatan yang disebabkan

oleh perbedaan k• Perbedaan massa atom yang terikat• Perbedaan hibridisasi• Resonansi• Ikatan hidrogen

Page 12: ELUSIDASI STRUKTUR

Terima Kasih